Bank BCA Gangguan Hari Ini Info Lengkapnya 2023

Bank BCA Gangguan Hari Ini – Menggunakan layanan perbankan sekarang ini menjadi aktivitas yang umum bagi para nasabah setiap harinya. Apalagi bagi para pengusaha maupun orang yang bekerja sebagai pedagang, tentunya setiap hari berhubungan dengan aktivitas perbankan seperti transfer, cek saldo maupun aktivitas lainnya.

Tidak jarang bank mengalami error atau gangguan baik pada server maupun sistem bank itu sendiri. Salah satunya yaitu pada bank BCA yang mengalami error. Namun sebenarnya apa penyebab dan bagaimana cara mengatasi bank BCA gangguan hari ini?

Ada beberapa jenis error yang bisa nasabah bank BCA temui. Penyebab dan cara mengatasi bank BCA gangguan hari ini bisa kalian temukan jawabannya melalui artikel ini. Sehingga ketika terjadi bank BCA error, kalian tidak perlu panik karena sudah sedikit mengetahui penyebab dan cara mengatasinya.

Nah pada artikel kali ini, Pakaibanking.com akan menyajikan ulasan mengenai cara mengatasi bank BCA gangguan hari ini. Namun sebelum masuk ke cara tersebut, silahkan simak ulasan mengenai jenis dan penyebab bank BCA error berikut ini.

Jenis Error Bank BCA Hari Ini

Ada beberapa jenis error yang sering terjadi di bank BCA. Seperti gangguan transaksi financial maupun pada transaksi non financial. Jenis error bank BCA hari ini diantaranya sebagai berikut:

1. Gangguan Transaksi Financial

  • Tidak bisa transfer sesama bank BCA
  • Tidak bisa transfer antar bank
  • Tidak bisa menarik uang di BCA
  • Tidak bisa melakukan pembayaran tagihan di BCA
  • Tidak bisa melakukan pembayaran pembelian di BCA

2. Gangguan Transaksi Non Financial

  • Tidak bisa cek saldo rekening bank BCA
  • Tidak bisa cek mutasi rekening bank BCA

Nah setelah ketahui beberapa jenis gangguan BCA hari ini di atas, sekarang apa penyebab dari gangguan BCA hari ini? Silahkan simak ulasannya berikut ini.

Penyebab Bank BCA Gangguan Hari Ini

Berbicara mengenai penyebab bank BCA error hari ini, hal tersebut bisa dikarenakan adanya masalah di mesin ATM, Mobile Banking dan beberapa penyebab lainnya. Penyebab bank BCA error hari ini diantaranya sebagai berikut:

1. Mesin ATM BCA Error Hari Ini

  • Uang di mesin ATM BCA habis
  • Komputer mesin ATM BCA error
  • Sistem atau server di mesin ATM BCA sedang maintenance
  • Jaringan atau koneksi di mesin ATM BCA mengalami gangguan

2. Mobile Banking BCA Gangguan

  • Aplikasi Mobile Banking BCA belum diupdate
  • Menggunakan jaringan atau koneksi internet yang jelek
  • Adanya masalah di sistem perangkat digunakan, baik Smartphone Android maupun iPhone
  • Server BCA Mobile sedang mengalami perbaikan

Buat kalian yang ingin tahu lebih banyak BCA Mobile gangguan hari ini, kemarin Pakaibanking.com sudah merangkum tentang BCA Mobile error.

3. Internet Banking BCA Gangguan

  • Pada saat login salah memasukkan username atau password internet banking BCA
  • Menggunakan jaringan atau koneksi internet yang tidak stabil
  • Server internet banking BCA sedang mengalami maintenance

4. SMS Banking BCA Gangguan

  • Nomor Telepon yang terdaftar dengan SMS Banking tidak memiliki pulsa
  • Sinyal pada telepon yang digunakan jelek atau tidak stabil
  • Salah dalam menuliskan format SMS banking

Nah setelah ketahui beberapa penyebab bank BCA error hari ini, sekarang bagaimana cara mengatasinya? Silahkan simak ulasannya berikut ini.

Cara Mengatasi Bank BCA Gangguan Hari Ini

Ada beberapa cara yang dapat dicoba untuk mengatasi BCA gangguan hari ini. Mengatasi BCA gangguan hari ini bisa dilakukan sesuai dengan penyebabnya. Sehingga nantinya cara yang dilakukan akan sesuai untuk mengatasi BCA error hari ini. Cara mengatasi bank BCA error hari ini diantaranya sebagai berikut:

1. Transaksi di Mesin ATM BCA

  • Pastikan ATM BCA masih bisa mengeluarkan uang dan kertas struk
  • Pastikan layar komputer mesin BCA hidup dan tidak error
  • Jika server atau sistem dalam perbaikan, silahkan tunggu sampai maintenance selesai dilakukan

2. Transaksi di Mobile Banking BCA

  • Pastikan jaringan atau koneksi internet di Smartphone bagus dan stabil
  • Update versi mobile banking BCA
  • Jika server mobile banking BCA dalam perbaikan, silahkan tunggu sampai maintenance selesai dilakukan

3. Transaksi di Internet Banking BCA

  • Pastikan jaringan atau koneksi internet di Smartphone bagus dan stabil
  • Lakukan login internet banking BCA dengan benar
  • Jika server internet banking BCA dalam maintenance, silahkan tunggu sampai perbaikan selesai dilakukan

4. Transaksi di SMS Banking BCA

  • Pastikan sinyal dan koneksi internet bagus dan stabil
  • Gunakan format SMS banking BCA yang sesuai
  • Jika server SMS banking BCA dalam maintenance, silahkan tunggu sampai perbaikan selesai dilakukan

Itulah informasi mengenai jenis, penyebab dan cara mengatasi bank BCA gangguan hari ini. Bagaimana, apakah masih ada yang bingung mengenai jenis, penyebab dan cara mengatasi bank BCA error hari ini sesuai dengan penjelasan di atas?

Selain bank BCA, Pakaibanking.com juga sudah pernah merangkum ulasan mengenai bank lainnya yang sedang error. Seperti bank BNI gangguan hari ini dan bank Mandiri gangguan hari ini.

Akhir Kata

Menarik kesimpulan artikel di atas, bahwa bank BCA gangguan hari ini bisa terjadi pada layanan transaksi financial maupun layanan non financial. Gangguan tersebut seperti tidak bisa transfer, tarik uang, cek saldo maupun cek mutasi rekening baik melalui mesin ATM, MBanking BCA, internet banking BCA dan SMS banking BCA. Untuk mengatasi hal tersebut, bisa kalian lakukan sesuai dengan penyebabnya. Sehingga cara atau langkah yang diambil dapat mengatasi semua masalah atau error di bank BCA.

Sekian artikel kali ini tentang bank BCA error hari ini. Terima kasih sudah bersedia mengunjungi Pakaibanking.com dan semoga artikel di atas tentang BCA gangguan hari ini bermanfaat buat kalian semuanya.

Sumber gambar: Tim Pakaibanking.com